Selama Ramadhan, Sekda Natuna: "Tingkatkan Amal Ibadah Kita" - Info Kepri .post-body img { display: block; margin: 0 auto; max-width: 100%; height: auto; } -->
Trending News
Loading...

Selama Ramadhan, Sekda Natuna: "Tingkatkan Amal Ibadah Kita"

Selama Ramadhan, Sekda Natuna: "Tingkatkan Amal Ibadah Kita"
Rangkaian Kegiatan Di Masjid Agung Baitul Izzah Natuna (foto by ist/infokepri)

NATUNA, Infokepri.com - Selama bulan suci Ramadhan 1446 H, Sekretaris Daerah Kabupaten Natuna, H. Boy Wijanarko mengajak masyarakat untuk terus meningkatkan ketakwaannya kepada Allah SWT.

"Pada kesempatan di bulan yang mulia ini, marilah kita tingkatkan ketakwaan kita dengan meningkatkan amal ibadah kita, dan mari kita berlomba-lomba dalam memperoleh pahala dari Allah SWT," di Masjid Agung Baitul Izzah.

Usai sambutan dari Sekda Kabupaten Natuna, menyampakan permohonan maaf dan salam dari Bupati dan Wakil Bupati Natuna Cen Sui Lan dan Jarmin Sidik yang belum dapat hadir bersama karena baru usai melaksanakan Retreat Kepala Daerah Se Indonesia di Magelang dan baru akan tiba di Natuna hari Sabtu (01/03/2025).

Selanjutnya, pada kegiatan dilanjutkan dengan ceramah agama yang disampaikan oleh Imam Besar Masjid Agung Baitu Izzah Natuna Dr. H. Tirtayasa, S.Ag, M.A, C.NLP, C.LCW. (*)


Editor:AP


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel